Jumat, 16 Juli 2021

Bertemu Dengan Nabi saw


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326181344093335/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:36


Daris Asgar: Salam Ustadz, ijin mau bertanya,,, daerah saya ada tokoh Islam yang beliau ini Ahli Hadits tapi Suni,,,dan katanya beliau ini Habib keturunan Imam Husain As, beliau mengatakan kalau tidak salah pernah/sering bertemu dengan Nabi Saww baik dalam mimpi maupun langsung,,,juga dengan para Wali Allah,,, bagaimana pendapat Ustadz,,apakah hal ini benar?Karena kalau benar,,, kalau memang ajaran Suni itu salah,,, kenapa tidak diberitahukan oleh Nabi Saww ketika bertemu tersebut???

Yang kedua Ustadz, bagaimana menurut Ustadz,, mengenai keturunan Nabi Saww langsung,,, ternyata banyak yang tidak sejalur ya Ustadz,, terimakasih Ustadz,,,

Menghilangkan Rasa Takut Pada Makhluk Allah, Seperti Makhluk Halus Dan Manusia Yang Jahat


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326180780760058/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:35


Komariah Hermansyah: Assalamu’alaikum. Minta maaf mau tanya, bagaimana caranya menghi- langkan rasa takut pada makhluk Allah, seperti makhluk halus dan manusia yang jahat. Hari minggu kemarin ada pembunuhan di daerah ku, cuma ketemu badannya sedangkan kepalanya tidak ada, dan tadi siang kejadian yang sama terjadi lagi. Sebagai manusia biasa ada perasaan takut yang berlebihan. Mohon doanya agar kami sekeluarga dan semua orang disini tidak pernah lagi mengalami hal seperti ini.

Gambaran Singkat Empat Perjalanan Manusia


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326180400760096/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:35


Muhammad Dudi Hari Saputra: Met Milad Ustadz,, Ustadz ana mau bertanya ni,, ^_^

Bagaimana pandangan Syi’ah mengenai Irfan/Tassawuf?? Apakah dalam perjalanannya sama seperti Sunni (Syari’at,Tarikat, Hakikat dan Ma’rifat),, dan saya pernah membaca kupasan tentang Asfar Al-Arba menurut Mulla Sadra,, dengann 4 perjalanannya.
  1. Perjalanan dari makhluk ke al-Haq (al-safar min al-khalq ila al-Haq),
  2. Perjalanan dari al-haq menuju al-Haq bersama al-Haq (al-safar fi al-haq),
  3. Perjalanan dari al-Haq menuju makhluk bersama al-Haq ( al-safar min al-Haq ila al-khalq bi al-Haq),
  4. Perjalanan dari makhluk ke makhluk bersama al-Haq (al-safar fi al-khalq bi al-Haq). Mohon penjelsannya tentang 4 perjalanan ini ustad?
Afwan sudah merepotkan,,

Sabar dalam Islam


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326180020760134/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:34


Tini Agustini: Salam .... afwan pak ustad kalau sabar itu memang ada batasannya yah ? Syukron.

Hidayatul Ilahi: “jangan lah kamu membatasi kesabaran,, karena sesungguhnya itu membatasi kebersamaan mu dengan ALLAH SWT,, dan menutup peluang untuk mendapatkan pahala (pahala yang terbatas) COPAS ,,, afwan ustad.

Syi’ah-Sunnah: Tentang Qur'an, Hadits, Shahabat, Ushulfikih dan Persatuan


seri jawaban Sinar Agama untuk Bambang Ariyanto Widjaya. http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326179687426834/ by Sinar Agama (Notes) on Saturday,

December 31, 2011 at 12:24am


Bambang Ariyanto Widjaja: Tetapi perlu diingat, MUI telah mengeluarkan Fatwa tentang kesesatan ahmadiyah dan mewaspadai manuver/gerakan Syi’ah. Mengapa Syi’ah diwaspadai? Karena perbedaan masalah hal-hal yang sangat pokok. Al Qur’an dan riwayat Hadist berbeda sehingga masalah fikh pun tidak sama dengan Sunni. Perlu dicermati pula sikap Syi’ah Indonesia terhadap para Shahabat Rasulullah Shallahu’alayhi Wassalam dan para Ahlul Ba’it non keluarga Ali ra. Perbedaan Sunni dan Syi’ah sangat tajam sekali. Jika mereka ikut meng-kafirkan para Shahabat, maka jelas Syi’ah tidak akan pernah bisa bersatu dengan Sunni dan juga hati-hati dengan Taqiyyah mereka (sikap taqiyyah inilah yang menyebabkan peristiwa di YAPI, bangil, pasuruan).

{{ Catatan dari Sinar Agama: Tulisan ini diambil dengan mencuplik komentar mas Bambang yang ada di komentar status Pencerah Hati yang ditag ke saya. Dan karena takut kepanjangan, maka komen-komen lainnya, baik dari mas Bambang atau yang menjawabnya dari teman-teman Syi’ah, tidak dimuat dalam catatan ini. Harap maklum. Karena tujuannya hanya ingin menjelaskan secara KTP tentang Syi’ah yang saya ketahui dan pentingnya persatuan (setidaknya tidak saling paksa) dalam menjaga kedamaian di bumi pertiwi yang damai selama ini. }}

Kamis, 01 Juli 2021

Verifikasi Maqam Spiritual


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326179074093562/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:32


Zulkarnain Syawal: Salam. Menurut ustad, apakah maqam spiritual itu bisa diverifikasi? Dengan apa & bagaimana?

Gambaran Hukum Di Negara Iran


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326178654093604/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:31


Mount Kincai: Apakah karena pilihan kita ke syiah .. dan ketika Negara IRAN yang diakui sebagai pusatnya Syiah ... tapi ada LANGKAH - LANGKAH dari pemerintah IRAN yang notabene ..pusat syiah ..yang kita kritik karena bertentangan pikiran dan hati kita .. terus keyakinan kita terhadap ajaran ahlul bait juga diragukan ...

Rahasia Tuhan


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326178060760330/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:31


Dede Delonge: Salam..

Ustadz.,saya ingin menanyakan sesuatu mengenai rahasia Tuhan., pertanyaan ini timbul dalam pikiran saya sebab tuhan memberikan akal kepada manusia untuk memahami dan mengetahui segala realitas dan syariat yang telah Dia turunkan., pertanyaan saya : Apakah betul Tuhan mempunyai rahasia? Dan rahasia apa-apa saja yang kita tidak boleh ketahui? Sampai mana batasan kita untuk mempelejari ilmu”-Nya? Mohon penjelasannya ustad., maaf jika pertanyaan saya kurang jelas.,

Penjelasan Tentang Tuhan Yang Transenden Dan Tuhan Yang Imanen


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326177264093743/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:29


Hudan Doank: Salam ustadz mohon penjelasan tentang Tuhan yang Transenden dan Tuhan yang Imanen? Terimakasih.

Ilmu Kita Tentang Tuhan


seri tanya jawab Mulla Adhy Chaer dengan Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326176887427114/ by Sinar Agama (Notes) on Wednesday, December 28, 2011 at 9:51pm


Mulla Adhy Chaer: Assalamualaikum. Afwan ustadz.. jika yang dimaksud dengan ilmu adalah sesuainya yang kita tahu dengan kenyataannya..lalu bagaimana dengan Tuhan, saya masih kurang mengerti Tuhan sebagai kenyataan?

Ammar Dalil Gisting menyukai ini.

Hukum Bekerja Diperusahaan


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326176394093830/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:28


Sang Pecinta: Salam, bagaimana hukumnya bekerja di perusahaan seperti Chevron, Freeport, Schlumberger, Total yang notabene punya USA dan kawan-kawan? Terimakasih ustadz.

Sabtu, 19 Juni 2021

Anjuran/Pertimbangan Untuk Menyimpan Catatan-Catatan Ustad Sinar Agama


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326176077427195/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:27

Sinar Agama: Sebenarnya aku malu menulis ini:

Teman-teman fb yang selalu kucintai dan kudoakan. Kalau antum memang telah baik sangka pada alfakir ini, lalu telah sempat membaca tulisan-tulisan alfakir, lalu terlihat kebenaran argumentnya secara gamblang, maka kalau bisa, copy pastelah ke HP, komputer dan hafalan antum. Hingga dapat membantu menyinari teman-teman lainnya dimana saja antum menjumpai mereka. Jangan berusaha jadi ustadz, karena hal itu bisa menyimpangkan niat karena Allah kita kepada dunia fana ini (seperti kehormatan, amplop, harga diri dan semacamnya), tapi berusahalah menjadi hamba dan budak Allah seutuhnya. Itu saja. Jadi, belajar, berenung, menulis, ngesave, ngengopy paste dan menghafal serta membantu yang lainnya, adalah salah satu dari sekian ribu tanggung jawab yang harus dipikul untuk menjadi budakNya secara utuh. Afwan banget. Kutulis ini, karena banyaknya hamba-hamba Tuhan yang harus disantuni dan banyaknya tanggung jawab yang harus kita lakukan untuk menjadi budakNya yang diterimaNya.

Salah satu alasannya yang lain, takut juga suatu saat fb ini menutup dirinya sendiri karena sudah seperti bumerang saja bagi zinonist dan wahabi. Jadi, kurasa sayang, kalau memang cocok dengan tulisan-tulisan itu, kalau suatu saat tidak bisa lagi menjangkaunya.

Yang Mana Harus didahulukan Belajar Aqidah, Akhlak, Atau Fikih


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326174667427336/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:25


Jack Marshal: Ustadz, saya punya teman yang tidak pernah belajar dan mengamalkan agama dari kecil, setelah menikah dia sering tanya masalah aqidah, akhlaq maupun fikih sama saya, saya jawab menurut NU karena saya belajarnya dulu NU, sekarang saya tertarik belajar sama ustad, apakah harus saya sampaikan ke kawan saya yang dari ustadz. Mana yang lebih didahulukan belajar aqidah, akhlak, apa fikih. Terimakasih.

Sistem Dan Materi Pembelajaran Kepada Anak- Anak di Negeri Iran


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326173997427403/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:24


Ari Yani: Asslamu’alaikum. Ustadz kalau di Iran sistem dan materi pembelajaran yang diberikan kepada anak-anak seperti apa ya. Terima kasih. Wassalam.

Syarat-Syarat Memindahkan Kuburan


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326173647427438/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:23


Tini Agustini: Assalamualaikum ustadz apakah boleh memindahkan kuburan, Kalau boleh apakah ada syarat-syaratnya, apakah jenazahnya harus di sholatkan lagi dan harus di bacakan talkin lagi syukron?

Kawin Lari Yang Disebabkan Dia Tidak Mau Dinikahkan Dengan Pilihan Orangtuanya


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326173147427488/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:22


Komariah Hermansyah: Maaf mau tanya komennya tentang kawin lari yang disebabkan dia tidak mau dinikahkan dengan pilihan orangtuanya yang tanpa sepengetahuannya pelaminan udah siap, tetapi tanpa minta persetujuannya terlebih dahulu apakah dosa? Dan anak yang tidak bisa merawat orangtuanya saat sakit, karena suaminya meminta dia mempertahankan pekerjaannya, apakah dosa?

Jumat, 07 Mei 2021

Kurikulum Hauzah


seri tanya jawab Adil Privatama dengan Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326172577427545/ by Sinar Agama (Notes) on Monday, December 26, 2011 at 1:39pm

Adil Priyatama: Assalamu’alaykum. Mohon penjelasannya, kalau boleh, mengenai kurikulum inti yang diajarkan di hauzah selama 30 tahun itu, baik secara global maupun rincinya (mata pelajarannya, pengantar-pengantarnya, waktu belajarnya, metode belajarnya, beserta buku-buku rujukannya baik yang sudah diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia maupun yang masih dalam bahasa aslinya.)

Mudah-mudahan jawaban dari Pak Sinar akan sangat bermanfaat, utamanya bagi yang sungguh- sungguh ingin belajar, lalu mengaplikasikannya, dan menjadi insan yang lebih insani.

Mohon maaf kalau sudah pernah dijelaskan dalam tulisan-tulisan sebelumnya.

(Oya, terima kasih atas jawaban paket pertanyaan kemarin dan sudah ada permohonan tambahan penjelasan, mudah-mudahan Pak Sinar berkenan ’menyambanginya’ kembali manakala kebetulan ada kesempatan.)

Afwan, terimakasih, dan mudah-mudahan Pak Sinar senantiasa dalam kebaikan dan kesehatan, sehingga bisa lebih lama menjadi wasilah antara pecinta realitas dengan Sang Realitas Tersembunyi melalui penjelasan-penjelasan agama yang dijabarkan dengan bahasa gamblang melalui pemilik account FB ini, sesuai dengan namanya, Bpk. ”Sinar Agama”. Amin. Wassalam.

Apakah Allah Secara Langsung Mendengar Do’a dan Menyaksikan Atau Melalui PerantaraNYA


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326172014094268/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:20


Bunga Cinta Kebenaran: Salam Ustadz,, Sebagaimana yang Ustadz jelaskan mengenai gradasi wujud, maka ada sebab-akibat, dan kita diciptakan melalui perantara-perantara, yang saya tanyakan bahwa kalau kita berdoa, apakah Allah secara langsung mendengar do’a kita ataukah melalui perantara-perantara ?..dan apakah Allah menyaksikan kita langsung tanpa melalui perantara-perantara..? Mohon pencerahan, syukran.

Melirihkan Bacaan Sholat Dhuhur dan Ashar


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326171550760981/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:19


Ahlwhy van Chester: Salam..Ustadz. Saya mau tanya tentang sholat dhuhur & ashar, kenapa bacaan sholatnya dilirihkan tidak seperti di waktu lain.. Terimakasih ustadz..

Gado-gado: Sekelumit Tentang Raj’ah, Agama Bumi, Peranan Qur'an, Akal dll


seri tanya jawab Adil Priyatama dengan Sinar Agama. http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326171017427701/ by Sinar Agama (Notes) on Thursday, December 29, 2011 at 7:59pm


Adil Priyatama: Assalamu’alaykum. Mohon penjelasannya mengenai persamaan dan perbedaan di antara hal-hal di bawah ini:

1. Antara ajaran/keyakinan agamis dengan ajaran/keyakinan non-agamis.

(yakni bagaimanakah membedakan suatu keyakinan termasuk ranah agama, sementara keyakinan lainnya bukan termasuk agama.)

2. Antara agama langit dan agama bumi.

(apakah pembedanya adalah wahyu / kitab, karena beberapa agama yang dipersepsikan sebagai agama bumi ternyata memiliki kitab suci juga.)

3. Antara ghaibnya Nabi Isa dengan ghaibnya Imam Mahdi.

(apakah hidupnya di alam lain selain dunia yang kita huni ini, ataukah hidup dan bermasyarakat di dunia yang sama dengan yang kita huni hanya saja tidak dikenali.)

4. Antara mati syahid dengan mati non-syahid.

(karena dalam ayat dikatakan bawa yang mati syahid itu ’sesungguhnya mereka itu hidup dan menerima rizki dari Tuhannya’, bagaimanakah bentuk kehidupan para syuhada setelah kesyahidannya tersebut? Apakah hidup di alam lain, seperti ghaibnya Nabi Isa dan/ Imam Mahdi?)

5. Antara raj’ah dengan reinkarnasi.

(Apakah perbedaannya hanya dalam hal bahwa raj’ah itu kembalinya kepada tubuh yang sama sementara reinkarnasi dalam tubuh yang baru, atau ada yang lainnya?)

Tambahan dua pertanyaan:

6. Apakah manusia yang sudah ada di surga dan neraka sebagai balasan dari kehidupannya yang dulu, sebelum penciptaan Adam yang sekarang ini, bisa diciptakan lagi ke alam dunia pada penciptaan berikutnya?

7. Apakah ketika kiamat kubra, alam barzakh juga punah (yakni kembali ke alam akal) ataukah kekal?

Mohon maaf kalau merepotkan dengan banyaknya pertanyaan. Tidak lain karena yang satu berkaitan dengan yang lainnya, dan supaya lebih tergambar kumpulan pertanyaan yang ada dalam benak ini. Sehingga meskipun awalnya saya ragu untuk bertanya secara paket seperti ini, saya akhirnya memberanikan diri saja. Sekali lagi mohon maaf dan terima kasih sebelumnya. Wassalam.

Cara Mengatasi Marah Dalam Rumah Tangga


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326169970761139/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:17


Zainab Naynawaa: Salam ustadz. mengatasi berbagai masalah dalam rumah tangga seorang istri lebih sabar dalam menghadapinya tetapi pada segi prakteknya justru istri lebih mudah terpancing untuk marah, hal tersebut dipacu banyak hal seperti cape dalam pekerjaan rumah dan di luar rumah sebab istri harus mencari nafkah untuk keluarga bukan di sini istri merasa terbeban emang sudah harus istri yang menangani hal ini.

Pertanyaannya bagaimana mengatasi marah/emosi (dalam hal ini ? harus dengan cara apa biar tidak timbul marah=emosi) ? Apakah karena lemahnya seorang istri dengan pekerjaan ganda akan cepat marah/emosi? Ustadz mohon berikan resep atau amalan yang menghindari marah/ emosi dalam hal ini ? Afwan syukron.

Selasa, 04 Mei 2021

Perbedaan Pandangan Tauhid Antara Asyari’ah, Muta’zilah Dan Syi’ah 12 Imam


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326168164094653/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:14


Muhammad Dudi Hari Saputra: Salam ustadz,, mohon dijelaskan ustad mengenai perbedaan pandangan Tauhid antara Asyari’ah, muta’zilah dan Syi’ah 12 imam?? Saya pernah membaca pandangan tauhid menurut ayatollah shaheed muthahhari,, bahwaa Syi’ah memiliki pandangannya sendiri mengenai Tauhid (zat, Sifat, Af’al dan Ibadah)... syukron.

Hukum Barang Tertinggal


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326167670761369/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:13


Widodo Abu Zaki: Kita kerjasama agent Laundry, ada beberapa barang konsument tidak diambil, kita sudah bayar ke laundrynya. Setelah di hubungi konsumentnya pulang ke Jawa dan sudah tidak tinggal di tempatnya. Wal hasil sudah lama sekali barang itu tidak termanfaatkan dan memakan tempat. Bolehkan kita manfaatkan barang tersebut, karena sudah yakin pemiliknya ngak akan ngambil.

Apakah betul kaum Syi’ah menuduh sunny bahwasanya Rasullulloh bermuka masam?


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326167180761418/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:12


Beni Aris: Ustadz. , apakah betul kaum Syi’ah menuduh sunny bahwasanya Rosullulloh bermuka masam? ‘Abassa

Takdir Baik dan Buruk


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326166554094814/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:11


Jack Marshal: Ustadz mau nanya tentang takdir, orang-orang sering menyebut ‘..udah takdir Tuhan.’. Kalau kejadian baik betapa baiknya Tuhan. Tapi kalau kejadian buruk apa Tuhan sejahat itu, tolong jelasin Ustad.

Perkawinan Sedarah Anak Adam


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326165770761559/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:10


Inu Hedra: Afwan,,,,,, Ustadz. Sebelumnya ana mau bertanya :

Manusia pertama kali diciptakan adalah Nabi Adam dan Siti Hawa. Nah Pertanyaannya adalah.......

Bagaimanakah Anak Cucu Adam itu berkembang biak sampai sekarang ini, sedangkan Pernikahan sedarah adalah Haram dan itu sudah ketentuan ALLAH Ta’ala ......?? Mohon solusinya...

Minggu, 25 April 2021

Dimanakah ALLAH SWT..?


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326165287428274/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:09


Firman Asyhari: Bagaimanakah Syiah manjawab pertanyaan “Dimanakah Allah“

Melaknat Dikarenakan Peristiwa Sejarah


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326164850761651/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:08


Firman Asyhari: Kalau para ustadz, ulama syiah masih dipenuhi kebencian dan membawa kayu Bakar (obong-obong) dengan membuka sejarah kelam perkembangan Islam jaman dahulu serta menyimpan bara api dendam di dalam dadanya, bagaimanakah dengan umatnya ? Ustad.

Secara pribadi saya tidak mempermasalahkan syiah ataupun yang lainnya dari segi syariat atau khilafiah, yang penting Bertauhid sama sama menyembah Alloh dan mengakui Nabi Muhammad sebagai Rosululloh. Kalaupun saya bertanya hanya ingin tahu duduk perkaranya, hingga mengambil pendapat demikian.

Kemunculan Alu Sa’ud


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326164550761681/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:07


Dadan Gochir: Salam ustadz, saya pernah menduga bahwa Aalu Sa’ud itu para sufyani, ternyata setelah ustad menjelaskan di komen-komen mereka adalah keturunan Yahudi bernama Sulaiman Sulaim...

Pertanyaan: Apakah sufyani-sufyani sudah muncul ke permukaan pada era sekarang ini seperti di Bahrain, apakah rezim yang berkuasa adalah mereka, bagaimana ciri-ciri mereka itu supaya kita mengetahui mereka, apakah dajjal sebenarnya adalah sufyani?, Apakah kemunculan sufyani bersamaan dengan kemunculan al Hujjah Al mahdi as?..terimakasih.

Hukum Beternak dan Budi Daya Ayam Untuk Berjudi


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326164287428374/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:07


Haidar Dzulfiqar: Salam..! Afwan Ustadz, kami mau bertanya tentang hukum berternak dan budi daya ayam bangkok untuk dijual. Bagaimana hukumnya Tadz? Mohon penjelasannya. Terima Kasih. Salam.

Taqlid Pada Marja’ (walifakih) Dalam Fikih dan Berdalil Dalam Akidah

seri tanya-jawab Jack Marshal dengan Sinar Agama: http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326163530761783/ by Sinar Agama (Notes) on Wednesday, December 21, 2011 at 12:19pm


Jack Marshal: Ustadz saya mau tanya. Kalau di Sunni ada madzhab yang harus dipilih untuk diikuti, kalau Syi’ah bagaimana?. Tolong jelasin apa itu wilayatul fakih dan marja’. Terimakasih ustadz.

Teroris di Iraq didalangi oleh Saudi


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326163104095159/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:04


Kini bukti dari dalam pemerintahan Iraq sendiri sudah mencuat ke permukaan, bahwa terorisme di Iraq itu didalangi Saudi yang memakai wakil presiden Iraq sendiri yang sekarang sudah kabur.

Dalil 3 Waktu Sholat


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326162380761898/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:03


Firman Asyhari: Pak. Ustadz, apakah bapak berfaham shiah? Kenapa orang shiah sholat hanya 3 waktu?

Musik Yang Diharamkan Dan Yang Di Halalkan


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326161864095283/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:02


Jack Marshal: Ustadz saya mau nanya, apa musik ada yang haram dan yang halal?.

Sekelumit Bantahan Atas Ayat Yang Dianggap Sebagai Ayat Pluralisme


seri tanya jawab Tony Kohar dengan Sinar Agama. http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326161304095339/ by Sinar Agama (Notes) on Tuesday, December 20, 2011 at 10:13pm


Tony Kohar: Salam ya ustadz.., mohon penjelasan Al-Baqarah ayat 62 yang terjemahannya sebagai berikut : ”Sesungguhnya orang-orang mu’min, orang-orang Yahudi, orang-orang Nasrani dan orang-orang Shabiin, siapa saja di antara mereka yang benar-benar beriman kepada Allah, hari kemudian dan beramal saleh, mereka akan menerima pahala dari Rabb mereka, tidak ada kekhawatiran terhadap mereka, dan tidak (pula) mereka bersedih hati”. (QS. 2:62). Ayat ini benar- benar membingungkan saya.. sekali lagi mohon penjelasan tafsir ayat tersebut.. syukron.

Minggu, 28 Maret 2021

Tata Cara Pernikahan Dalam Ajaran Syi’ah


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326160654095404/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:00


Sang Pecinta: Salam ustadz, tata cara nikah Syiah dengan Sunni berbeda? Bagaimana kalau sepasang orang tua tidak mengizinkan mengikuti menikah dengan cara Syiah? Terus bagaimana kalau orang tua tidak merestui hijrahnya seorang anak ke AB? Terimakasih.

Alasan Poligami dan Menjadi Imam Bagi Pria


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326160120762124/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 22:59


Franco Nero: Salam ustadz, afwan.

Ada teman Nero yang bukan islam tanya ustadz, kenapa wanita dan pria beda di Islam, pria boleh poligami wanita tidak, pria jadi imam, dan seterusnya . . Bagaimana ustadz? Afwan.

Sholat Orang Yang Sakit


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326159587428844/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 22:58


Tio Adjie: Ustadz SA, mau tanya,

1). Untuk orang sakit yang tidak mampu berdiri sendiri kecuali dengan bantuan orang, terutama ketika Qiyam saat takbiratul ihram, bisakah dia berdiri dengan bantuan orang?

2). Sholat di atas sajadah yang kering, tapi lantainya najis tapi kering, dan musholli yakin najisnya tidak berpindah. Syahkah sholat tersebut ?. Terimakasih Ustadz SA. Salam.

Amalan-Amalan Untuk Mendatangkan Rezki


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326158897428913/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 22:56


Nanda Putri: Salam Ustadz. Amalan-amalan apa saja yang dianjurkan untuk mendatangkan rezki dan mencegah kefakiran. Apa betul ada prilaku-prilaku yang bisa mendatangkan kemiskinan? (seperti membakar kulit bawang?, membiarkan sarang laba-laba di rumah? atau hanya tahayyul?). Terimakasih.

Tentang Hizbutahrir Indonesia


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/325377577507045/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 3 Februari 2012 pukul 21:12


Bocah X Arus: Salam ustadz...bagaimana pandangan ustadz tentang HTI yang ingin menyelamatkan Indonesia dengan kembali kepada Khilafah Islam, dan benarkah ustad Imam Khumaini dahulu pernah diangkat oleh HT dunia untuk memimpin Khilafah...syukron.

Kamis, 18 Maret 2021

Apa Betul Di Dalam Kajian Ma’rifatullah Ada Perbedaan Yang Cukup Signifikan Antara Filsafat Dan Kalam


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/325377277507075/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 3 Februari 2012 pukul 21:11

Ibnu Ahmad Khan: Salam ustadz, ana mau tanya. Apa betul di dalam kajian ma’rifatullah ada perbedaan yang cukup signifikan antara filsafat dan kalam. Mohon pencerahannya. !

Tentang Thaaghuut dan Ghuluw


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/325376907507112/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 3 Februari 2012 pukul 21:10


Abu Zahra Al Manshur: Salam pak ustadz Sinar Agama,

1. Mohon dijelaskan pengertian taghut yang benar menurut pemahaman Imam Makshum, sebab ada segolongan orang saat ini (salafi wahabi) yang telah mengkafirkan PNS karena PNS dianggap bagian dari taghut (pemerintah) karena tidak berhukum pada hukum Allah.

2. Bagaimana seharusnya sikap seorang syi’i jika dia termasuk PNS?

Hukum Bersentuhan Dengan Non Muslim


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/325376440840492/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 3 Februari 2012 pukul 21:09


Sang Pecinta: Salam bersalaman dengann non muslim adalah najis, ustadz mungkin bisa sharing gimana cara bersalaman dengan laki-laki non muslim, terimakasih ustadz? Apakah baju bagian luar yang dikenakannya juga najis, mengingat baju itu pasti lebih kurang disentuh kulitnya?

Tentang Pelaknatan dalam Do’a Ziarah Arba’in Imam Husein as


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/325372424174227/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 3 Februari 2012 pukul 21:01

oleh Irwan Samson Gaus

Ziarah Arba’in adalah ziarah ke 40 hari dari tragedi Karbala. Tanggal 20 Shafar adalah 40 hari dari peristiwa tragis yang memilukan hati kaum mukminin, tragedi yang menimpa keluarga Rasulullah saw di Karbala, khususnya Al-Husein cucu tercinta Rasulillah Saww. Sudah selayaknya kita ummat Rasulullah saw berziarah dan menyampaikan salam kepada cucu tercinta Rasulullah Saww. Semoga dengan ziarah ini kita mendapat syafaat Rasulullah Saww dan Ahlul baitnya Salamullah alaihi wa alihi wassalam, dilindungi oleh Allah swt dari segala musibah dan bala’.

Amalan Untuk Memulai Usaha


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324618630916273/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 18:11


Fatimah Zahra: Salam…

Saya mohon kirim amalan buat saya untuk memulai usaha. Amalan plus riwayat amalan tersebut. Soalnya saya sudah jatuh bangun memulai usaha dengan berbagai amalan tetapi selalu nihil.Apa saja yang harus dilakukan sebelum memulai usaha,terimakasih atas jawaban antum..izinkan adik saya Barry Wahab Shany Zahfa menyimak...

Jumat, 05 Maret 2021

Sejarah Pemakaman Imam Husein as


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324618414249628/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 18:10


Sang Pecinta: Salam ustadz, maaf, apakah kepala Imam Husein as disatukan kembali dengan jasadnya ketika dikuburkan?

Apakah di alam barzakh dan di akhirat kelak AKAL kita masih bisa berfungsi


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324618094249660/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 18:09


Bunga Cinta Kebenaran: Salam Ustadz, apakah di alam barzakh dan diakhirat kelak AKAL kita masih bisa berfungsi, misalnya dengan akal itu kita bisa memecahkan masalah, atau membuat ini dan itu seperti layaknya fungsi akal di dunia, mohon pencerahan, syukran.

Tentang Kebiasaan Manusia Berbuat Salah


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324617850916351/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 18:08


Eby Ahmad: Assalamu’alaikum. Ustadz mau tanya. Mengapa manusia selalu mengulangi perbuatan yang salah?

Sudah tau salah tapi sering dilakukan... bagaimana mengatasinya? Apa ada fadilah-fadilah untuk mengatasinya?

Tentang Sholat Maghrib dan Isya


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324617507583052/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 18:07


Fatimah Zahra: Salam.

Tidak jarang saya ikuti majelis doa dan ilmu di beberapa yayasan ahlulbayt Indonesia dimana yang menjadi pembicara adalah ustadz-ustadz dari Indonesia sendiri. Saat menjelang waktu sholat maghrib tentunya berjamaah. Tetapi kenapa selalu waktu maghrib dan isyanya digabung. Berbeda ketika seorang ayatullah dari Iraq datang ke Samarinda, beliau melaksanakan sholat maghrib terlebih dahulu kemudian kembali ke majelis selang 45 menit kemudian baru sholat isya. Yang menjadi pertanyaan saya, yang manakah lebih utama kedudukan pahala nya?

Tentang Do’a Meminta Panjang Umur


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324617234249746/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 18:06


Penanti Al-Muntazhar: Salam Ustadz Sinar Agama..apakah benar bahwa sangat berbahaya sekali bila kita berdoa minta umur panjang? Saya pernah mendengar dari orang bijak bahwa hal itu berbahaya,saya ingin tahu pandangan ustad yang saya hormati..afwan.

Kamis, 04 Maret 2021

Maksud dari “dengan menangisi (meskipun pura-pura) al Husain as akan dihapus segala dosanya”


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324616967583106/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 18:06


Dadan Gochir: Salam ustadz, apakah maksud dari “dengan menangisi (meskipun pura-pura) al Husain as akan dihapus segala dosanya”...


Fauzan Ben Ahmad: KESESATAN SYI’AH: ASY-SYURO ANTARA RATAPAN NESTAPA DAN PESTA.

“dua hal jika ada pada manusia maka akan menyebabkan kekufuran, yaitu; menghina nasab dan meratapi mayit.”[HR.Muslim,kitab al iman, bab ithlaq ism al-kufri ala ath-tha’n fi an-nasab wa an- niyahah, no. 67].

Makna Kemenangan Perjuangan Imam Husain as dan Imam-Imam Makshum Lainnya as


seri diskusi kecil Sinar Agama denganTeman-temannya. http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324616524249817/ by Sinar Agama (Notes) on Wednesday, December 7, 2011 at 10:31pm


Sinar Agama: Kemenangan Husainiy as lebih tepat untuk dua hal besar ini karena terjadi di 10 hari pertama Muharram:

(1). Kemenangan partai Islam (Ikhawanu al-Muslimin) di Mesir setelah melewati berbagai cobaan penggagalan bangkitnya Islam, dari teror, penembakan demontrans, penangkapan, penjara dan siksa, ...dst sampai kudeta militer dan campur tangan Amerika dan Israel. Tapi semuanya itu gagal menghadapi mayoritas kesadaran Islam di Mesir.

(2). Dikontrolnya dan dikuasainya pesawat supra dan super modern mata-mata Amerika yang super anti radar yang belum bisa ditaklukkan dunia yang bernama STEALTH, oleh pemuda ahli radar Iran. Kini pesawat itu sudah ditangan Iran, dirampas dari radar Amerika ketika memata- matai Iran hari minggu kemarin. Amerika geger, semua pejabat ikut bicara dan kebingungan tentang dimana batas kemajuan Iran hari ini. Mereka berkata kemajuan Iran di atas bayangan pejabat Amerika.

Labbaika ya Husain (as) !!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!

Hukum Mengucapkan Selamat Ulang Tahun


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324616250916511/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 18:03


Irma Ismaya: Assalaamu’alaikum.

Ustadz mau tanya.. apa benar kalau mengucapkan selamat ulang tahun itu dosa? Dan hanya membuat manusia menjadi sesat karena tidak ada dalam ajaran islam.

Catatan Kecil Tentang Imam Mahdi as


seri tanya jawab, Ferry Yudho dengan Sinar Agama. http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324616027583200/ by Sinar Agama (Notes) on Wednesday, December 7, 2011 at 2:27pm


Ferry Yudho: Ass.. ustadz..semoga dalam lindungan ALLAH swt. Mau nanya ustadz.. tolong ustadz beri sedikit ilmu mengenai Imam Mahdi? Terimakasih ustadz.. Salam..

Mengapa Puasa 9-10 Muharram hukumnya makruh Bukan Pada Hari Berduka


Oleh Ustad Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324615194249950/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 18:00


Asdedpn Ferskadn: Salam Ustadz yang selalu dirahmati Allah...

Kenapa pada saat tanggal 9-10 Muharram dimakruhkan puasa ?? Bukannya pada saat berduka lebih baik puasa..?

Saya dapat komentar dari teman-teman awam malah balik bertanya kenapa berduka malah makan-makan dan puasa tidak ada hubungangannya dengan manusia, jika terjadinya tragedi Imam Hussein as pada saat ramadhan apa tidak boleh puasa juga. Maaf ya ustadz dengan kerendahan ilmu saya.. sebelumnya syukron.

Minggu, 28 Februari 2021

Hukum Melayat Ke Kuburan Orang Tua Yang Berbeda Aqidah


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324614937583309/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 17:59


Fatimah Zahra: Salam. Apa hukumnya jika seorang anak melayat ke kuburan orang tua yang meninggal dunia tetapi berbeda akidah. Orang tua kong fu cu anaknya muslim. Apakah hukum waris berlaku? Apakah wajib dipenuhi wasiat orang tua sebelum meninggal dimana wasiat itu sehubungan dengan keperluan pemakaman.

Penjelasan “Disunahkan berpuasa sembilan hari dari awal Muharam"


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324614074250062/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 17:55


Yulis Sutisna: Salam. Semoga sehat.

Di Mafatihul Jinan edisi Indonesia, pada keterangan hari pertama, ada kutipan dari Syekh Thusi yang berkata, “Disunahkan berpuasa sembilan hari dari awal Muharam, namun pada hari kesepuluh harus imsak sampai waktu salat asar...” Tetapi, dalam buku yang sama, ada keterangan yang berbeda dari Allamah Majlisi, khususnya puasa hari ke-9 dan ke-10 Muharam. Menurut Allamah Majlisi, hadis puasa hari puasa hari ke-9 dan 10 Muharam adalah palsu, buatan dinasti Umayah.”Menurut ustadz, bagaimana menyikapi perbedaan pendapat antara Syekh Thusi dan Allamah Majlisi ini? Apakah boleh kami puasa pada hari ke-9 Muharam? Syukran.

Penjelasan Hadits Wahdatul Wujud


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324613260916810/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 2 Februari 2012 pukul 17:52


Abdul Malik Karim: Coba terangkan satu dalil ucapan imam ahlul bait yang shahih dari kitab- kitab hadits syiah.

Makna Penyempurnaan Filsafat dan Mempertemukan Filsafat dengan Irfan oleh Mullah Shadra ra


seri tanya jawab Dedy Hadi dengan Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324612974250172/ by Sinar Agama (Notes) on Thursday, December 1, 2011 at 1:59am


Dedy Hadi: Ustadz.....jika Mulla Shadra telah berjasa mempertemukan/menjembatani antara filsafat dan Irfan (akal dan kasyaf). Namun persoalannya, pembentangan wujud menjadi gradasi wujud Mulla Shadra. akan mengembalikan ketidakberadaan menjadi berada dalam pencapaian? Apabila Panteis dimana menyatakan ke-Tuhan-an alam/esensi dan Mulla Shadra bahwa alam itu wujud berarti juga menyatakan ke-Tuhan-an alam/esensi (dalam gradasi wujud). hal kedua pendapat ini akan sampai pada akhir yang sama , seperti pengakuan Al-Hallaj ”saya Tuhan”. Itu bagaimana ustad ?

Senin pukul 18:29 dekat Daerah Khusus Ibukota Jakarta

Catatan Kecil Tentang Menangis, Menjerit, Memukuli Diri di Hari Duka di Jaman Nabi saww


http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324612634250206/ by Sinar Agama (Notes) on Thursday, December 1, 2011 at 1:18am


Catatan ini dibuat karena banyaknya orang tidak menyadari akan adanya budaya insaniah yang juga ada di jaman Nabi saww dan dibolehkan oleh Nabi saww dan tidak dilarangnya. Yaitu kesedihan ketika keluarga meninggal atau syahid yang disertai dengan tangisan, jeritan, memukuli dada dan kepala. Berikut ini contoh-contoh kecil yang terjadi di jaman Nabi saww dan ditaqrir/ dibolehkan atau yang dilakukan Nabi saww sendiri:

Jumat, 12 Februari 2021

Kautsar, Musuh Nabi saww dan Musuh Ahlulbait as


Seri pertanyaan Zahidiyah Ela Tursina dengan Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/324612154250254/ by Sinar Agama (Notes) on Wednesday, November 30, 2011 at 11:30am


Zahidiyah Ela Tursina: Kata Mutiara putra Amirul Mukminin Imam Husain as dalam peristiwa Karbala:

“Akulah putra Ali dari Bani Hasyim dan cukuplah kiranya ini menjadi kebanggaan bagiku. Fatimah adalah Ibundaku dan Muhammad adalah kakekku dengan perantara kamilah Allah menunjukkan kebenaran dari kesesatan. Kamilah pelita-pelita Allah yang me... menerangi muka bumi, kamilah pemilik telaga al-kautsar yang akan memberi minum para pecinta kami dengan cawan-cawan Rasul, tak seorangpun dapat mengingkari kedudukkan ini. Para pengikut kami adalah umat yang paling mulia di tengah makhluk dan musuh-musuh kami adalah orang yang paling rugi pada hari kiamat, beruntunglah hamba-hamba yang dapat berkunjung kepada kami di surga setelah kematian, surga yang keindahannya tak kunjung habis untuk di sifati “.

Seringkali terdapat ucapan-uacapan Imam Ali, Imam Hasan / Imam Husein yang beredaksional era millenium. Mohon pencerahan, beberapa hal :

1. Ucapan ini disampaikan pada waktu beliau sampai di Karbala atau masih di Madinah?

2. ”kamilah pemilik telaga kautsar. ” sementara Rasullullah SAW saja tidak pernah mengklaim bahwa telaga itu milik beliau ?.

3. Imam Husein selalu menyebutkan ”musuh-musuh kami” dengan konotasi musuh ”POLITIK” yang juga Umat Islam, yang hanya terkait dengan peristiwa Karbala, ini berbeda dengan definisi kakeknya, yakni Musuh-musuh kami (Kaum Kuffar dan orang Munafik)? . So, bukankah ini redaksional para generasi jauh di bawah beliau? Mohon pencerahannya. Terima kasih.

Penanti Al-Muntazhar dan Bunda Alireza menyukai ini.

Penciptaan Makhluk


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/294598140584989/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 16 Desember 2011 pukul 18:30


Dicky Jalinus: Salam. Di dalam surat al-baqarah disebutkan bahwa malaikat protes kepada Allah SWT, ketika akan menciptakan manusia sebagai khalifah dengan berkata :”Apakah Engkau hendak menjadikan padanya orang yang merusak didalamnya dan menumpahkan darah, padahal kami bertasbih dengan memuji Engkau dan memuliakan Engkau?

Dia berkata: Sesungguhnya Aku lebih mengetahui apa yang tidak kamu ketahui.” Pertanyaannya :

(1) Apakah malaikat sudah tau bahwa kelak manusia akan menumpahkan darah? Dan dari mana mereka tahu?

(2) Saya juga mendengar bahwa ayat ini membuktikan bahwa sebelum manusia tinggal di bumi, ada makhluk lain yang mendiami bumi dan membuat kerusakan, dan kalau benar, makhluk apakah itu? Dan apakah ada bukti-buktinya?

(3) Apa makna dari ayat-ayat yang berbunyi :”Alif laammiim, alim lam ra, shood, ka ha ya ain shod dan ayat yang bunyinya serupa?”

Terimakasih, ustadz.

Selasa, 09 Februari 2021

Hikmah Peristiwa Karbala Bag 4: “Perjuangan dan Kearifan Para Imam Maksum as” Seri Diskusi terhadap Catatan -Doa Ziarah Arba’in Imam Husein As


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/298669660177837/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 23 Desember 2011 pukul 20:01


Doa Ziarah Arba’in Imam Husein As

oleh Irwan Samson Gaus pada 12 Desember 2011 pukul 23:18 40 hari arbain al Imam Husain as

Ziarah Arba’in adalah ziarah ke 40 hari dari tragedi Karbala. Tanggal 20 Shafar adalah 40 hari dari peristiwa tragis yang memilukan hati kaum mukminin, tragedi yang menimpa keluarga Rasulullah saw di Karbala, khususnya Al-Husein cucu tercinta Rasulillah Saww. Sudah selayaknya kita ummat Rasulullah saw berziarah dan menyampaikan salam kepada cucu tercinta Rasulullah Saww. Semoga dengan ziarah ini kita mendapat syafaat Rasulullah Saww dan Ahlul baitnya Salamullah alaihi wa alihi wassalam, dilindungi oleh Allah swt dari segala musibah dan bala’.


======= Doa ziarah Arbain =======

Assalâmu ‘alâ waliyyillâhi wa habîbih Assalâmu ‘alâ khalîlillâhi wa najîbih

Assalâmu ‘alâ shafiyilâhi wabni shafiyyih Assalâmu ‘alal Husaynil mazhlûmisy syahîd Assalâmu 'alâ asîril kurabâti wa qatîlil ‘abarât

Salam atas wali Allah dan kekasih-Nya

Salam atas keistimewaan Allah dan pilihan-Nya Salam atas kesucian Allah dan putera kesucian-Nya Salam atas Al-Husein yang mazhlum dan syahid

Senin, 08 Februari 2021

Hikmah Peristiwa Karbala Bag 3: “Kemenangan Sejati Al-Husain”


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/298599286851541/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 23 Desember 2011 pukul 15:35


Sinar Agama: Kemenangan Husainiy as lebih tepat untuk dua hal besar ini karena terjadi di 10 hari pertama Muharram:

(1). Kemenangan partai Islam (Ikhawanu al-Muslimin) di Mesir setelah melewati berbagai cobaan penggagalan bangkitnya Islam, dari teror, penembakan demontrans, penangkapan, penjara dan siksa, ...dan seterusnya sampai kudeta militer dan campur tangan Amerika dan Israel. Tapi semuanya itu gagal menghadapi mayoritas kesadaran Islam di Mesir.

(2). Dikontrolnya dan dikuasainya pesawat supra dan super modern mata-mata Amerika yang super anti radar yang belum bisa ditaklukkan dunia yang bernama STEALTH, oleh pemuda ahli radar Iran. Kini pesawat itu sudah di tangan Iran, dirampas dari radar Amerika ketika memata-matai Iran hari minggu kemarin. Amerika geger, semua pejabat ikut bicara dan kebingungan tentang dimana batas kemajuan Iran hari ini. Mereka berkata kamajuan Iran di atas bayangan pejabat Amerika. Labbaika ya Husain (as) !!!!!!!

Hikmah Peristiwa Karbala Bag 2: “Kesetiaan Abbas as Kepada Al-Husain dan Penghianatan Penduduk Kuffah”


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/298586516852818/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 23 Desember 2011 pukul 14:52


Sinar Agama: Ketika Abbas as sudah teterbas kedua tanganya dan matanya tertancap panah, ia pun roboh ke tanah Karbala. Ketika imam Husain as mengangkat kepalanya dan memangkunya, Abbas as pun menangis. Ketika ditanya oleh imam Husain as mengapa menangis, beliau as menjawab: “Menjelang syahidku ada engkau yang mengangkat kepalaku, tapi sebentar lagi, siapa yang akanmengangkat kepalamu??!!”

Sungguh manusia tak berhati dan muslim tak tahu diri, yang mendengar cucu kesayangan Nabi saww, imam Husain as, dirajang-rajang dan kepalanya jadi arak-arakan sabelum akhirnya menjadi permainan di depan umum di tahta Bani Umayyah di kala Yazid l.a. memainkan tongkatnya di mulut suci imam Husain as tempat Nabi saww sering menciumnya, sementara ia -yang mendengar ini-tidak berteriak berang dan bahkan tetap saja mendukung kerajaan Bani Umayyah.

Ya Abbas as, wahai Pendekar Terluka, keselamatan atasmu. Betapa hebatnya dirimu yang dikagumi oleh semua makhluk Tuhan atas ketaatan dan kesetiaanmu kepada imammu as -imam Husain as- yang wajib ditaati.

Hikmah Peristiwa Karbala Bag 1: “Tinjauan dan Perspektif Hadits”


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/297417730303030/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 21 Desember 2011 pukul 15:49


Sinar Agama: Rasulullah saww bersabda: “Sesungguhnya dalam peristiwa terbunuhnya Husain itu, menyimpan suatu Bara yang tidak akan pernah padam di hati semua kaum Mukminin.”

Mari kita bersyukur karena kita dengan pertolongan Allah telah menyimpan bara itu dimana hal tersebut merupakan salah satu ciri seorang mukmin, sesuai dengan sabda di atas.

Khumus dan Penundaan Penguburan Jenazah


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/296383963739740/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 19 Desember 2011 pukul 23:44


Dadan Gochir: Salam, ustadz.

1) Masih tentang khumus, saya ada laptop lama yang digunakan untuk kerjaan saya, rencana mau saya ganti karena mau tidak mau harus update, soalnya yang lama spesifikasinya sudah tidak mencukupi dengan kebutuhan data saya. Yang terkena khumus apakah barang lama, atau barang baru? Jika barang lama bagaimana hitungnya, apakah sesuai harga beli lama atau sisa nilai barang tersebut (kira-kira)?

2) Jika ada yang meninggal dunia, menurut fatwa apakah harus buru-buru dimakamkan? Berapa batas waktu seseorang dari wafatnya harus dikuburkan? Bolehkah dengan alasan menghormati bahwa ada saudara yang ingin mengahadiri proses pemakaman sehingga prosesi tertunda sampai 1-2 harian?

Sosok Muhammad al Hanafiyah Saudara Al Hussain


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/295787223799414/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 18 Desember 2011 pukul 21:53

Andi Zulfikar: Salam, ustadz. Semoga selalu dalam cinta dan lindungan-Nya. Ada pertanyaan mengenai peristiwa karbala.

Kenapa Muhammad al Hanafiyah tidak ikut dan berjuang ke padang Karbala seperti saudara- saudara Al Husain as yang lain-lainnya? Sebelumnya syukron ustadz.