﷽
Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/326160654095404/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 4 Februari 2012 pukul 23:00
Sang Pecinta: Salam ustadz, tata cara nikah Syiah dengan Sunni berbeda? Bagaimana kalau sepasang orang tua tidak mengizinkan mengikuti menikah dengan cara Syiah? Terus bagaimana kalau orang tua tidak merestui hijrahnya seorang anak ke AB? Terimakasih.