Minggu, 11 Oktober 2020

Amalan Di Hari Raya Ied Adha


Oleh Ustadz Sinar Agama http://www.facebook.com/groups/210570692321068/doc/275825435795593/ Oleh Anggelia Sulqani Zahra pada 14 November 2011 pukul 19:36


Ichsantaufik Dikelilingicahaya Muhammad: Assalaam. Ustadz, saya mau bertanya seputaran amalan-amalan ahlulbayt yang dilakukan dihari raya qurban?

Sinar Agama: Salam dan terimakasih pertanyaannya:

Amalan-amalan hari raya ied Adha diatantaranya, sebagai berikut:

(1). Mandi. Maksudnya seperti mandi junub (mandi besar) tapi dengan niat mandi sunnah hari iedu al-adhha.

(2). Shalat ied seperti yang ada di shalat iedu al-fitri. Dulu sudah pernah saya tulis. 

(3). Membaca doa:


Sinar Agama:


Sinar Agama:


Atau membaca doa:

Sinar Agama:


Sinar Agama:

Sinar Agama:


(5). Membaca doa Nudbah (doanya sangat panjang, bias dilihat di Mafatiihuljinan). 

(6). Melakukan qurban, kalau mampu (sunnah).

(7). Membaca takbir di setelah 10 shalat yang dimulai dari shalat zhuhur hari ied adha sampai dengan shalat subuh tanggal 12. Dan takbirnya seperti berikut ini:


Dan diulang-ulang semampunya. 

Wassalam.


Al Louna: Salam Ustadz, apa doa-doa di atas ada di kitab mafatihu al-jinan?

Sinar Agama: @Louna: Benar, ada di kitab doa Mafaatiihu al-Jinaan. 


2 orang menyukai ini.



اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ وآلِ مُحَمَّدٍ وعَجِّلْ فَرَجَهُمْ

Tidak ada komentar:

Posting Komentar